Pada hari selasa, 27 Juni 2023 STAI Darussalam Lampung mengadakan sosialisasi Merdeka Mengajar Belajar Kampus Merdeka (MBKM) yang dihadiri oleh Dr. H. Jamiludin Yacub. M.Si sebagai ketua STAI Darussalam Lampung dan Dr. Laila Nursafitri, M.Pd. sebagai pemateri dalam sosialiasi tersebut. Read More …
Bulan: Juni 2023
STAI Darussalam Lampung Ikuti “BIMTEK Auditor Mutu Internal (AMI) PTKIS 2023” oleh Kopertais XV Lampung dan Best-Q
Kamis 8 juni, Kopertais wilayah XV Lampung bekerjasama dengan forus PTKIS serta Best-Q menyelenggarakan kegiatan “Pelatihan Audit Mutu Internal (AMI) Perguruan Tinggi Keagamaan Swasta (PTKIS)” berlangsung selama tiga hari di Hotel Nusantara Kota Bandar Lampung dan di hadiri seluruh perwakilan Read More …
Workshop Pengelolaan Jurnal
Selasa, 13 juni 2023 STAI Darussalam Lampung menyelenggarakan kegiatan “Workshop Pengelolaan Jurnal “ dengan pemateri Bapak Nur Kholis, M.Pd. dan diikuti oleh segenap dosen dan pengelola Jurnal STAI Darussalam. Kegiatan tersebut dilaksanakan secara online via zoom meeting dalam rangka meningkatkan Read More …